Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Anime

Manfaat Asuransi Astra Life Syariah yang Membuat Hati Tentram

  Hallo teman-teman, pasti pernah dong mendegar atau membaca tentang asuransi syariah. Apa sih asuransi syariah itu? Dan apa manfaatnya memiliki asuransi syariah terutama asuransi dari #AstraLifeSyariah ? Kita bahas satu-satu ya… Asuransi syariah adalah usaha tolong-menolong dan saling melindungi diantara para peserta yang penerapan operasional dan prinsip hukumnya sesuai dengan syariat Islam. Tanpa bermaksud mendahului takdir, asuransi dapatlah diniatkan sebagai ikhtiar persiapan untuk menghadapi kemungkinan terjadinya risiko. Pedoman Umum Asuransi Syari’ah : Perjanjian (Akad) Asuransi Syariah Berdasarkan Fatwa DSN-MUI akad dalam asuransi syariah terdapat 4 jenis akad yaitu akad  tabarru’ , akad  tijarah , akad  wakalah bil Ujrah , dan akad  mudharabah musytarakah , berikut penjelasannya: 1.      Akad  Tabarru’  ( Hibah  / Tolong Menolong) Peserta Asuransi memberikan hibah yang akan digunakan untuk menolong peserta lain yang terkena musibah, sedangkan perusahaan asuransi s

Review Dr. Stone Season Dua Perang Batu

Hallo teman-teman, sudah lama nih aku tidak bahas anime. Kali ini, aku ingin membahas Dr. Stone season dua ya, sebelumnya season satu sudah aku bahas di artikel sebelumnya. Masih dengan membahas tentang sains, tapi di sini sedikit lebih beda karena episodenya lebih pendek dan manurut aku praktiknya sainsnya kurang. Mungkin, di sini lebih menitikberatkan ke dalama ceritanya kali ya tapi masih tetap seru kok.   Sinopsis Senkuu bertujuan untuk membawa kembali dua juta tahun pencapaian manusia dan menghidupkan kembali keseluruhan dari mereka yang berubah menjadi patung. Namun, satu orang menghalangi jalannya yaitu Tsukasa Shishiou, yang percaya bahwa hanya yang terkuat dari mereka yang membatu yang harus dihidupkan kembali. Saat salju mencair dan musim semi mendekat, Senkuu dan sekutunya di Desa Ishigami menyelesaikan persiapan serangan mereka terhadap Kekaisaran Tsukasa. Dengan model ponsel yang diciptakan kembali sekarang, Kerajaan Sains siap meluncurkan skema terbarunya untuk merekrut s

Anime Tentang Shogi: 3 Gatsu no Lion

Yuhu, sudah lama nih tidak menulis review anime versi aku. Sudah siap belum sama review anime kali ini? Kalo sudah siap, aku akan review anime yang bernuansa permainan tradisional Jepang dulu ya.... Anime yang aku bahas adalah 3 Gatsu no Lion  (3nya di baca san ya)  yang artinya Maret datang seperti singa, tayang pada musim gugur 2016 dari tanggal 8 Oktober sampai 18 Maret 2017 berdurasi 25 menit dan mempunyai episode 22. Bergenre Drama, Game, Seinen, Slice of Life, dan aku cenderung ke comedy juga. Anime Shinbou Akiyuki sebagai Director; Asano Naoyuki sebagai Director, Storyboard, Animation Director; Okada Kenjirou sebagai Director, Episode Director, Storyboard; Kameyama Toshiki sebagai Sound Director. Di Produseri oleh Aniplex, Dentsu, NHK, Hakusensha, Asmik Ace, Toy's Factory dengan lisensi Aniplex of America dan di buat di studio Shaft.  Original Soundtrack (Ost) di isi Bump of Chicken dengan judul Answer (Opening episode 1-11), Yuki dengan judul Sayonara Bystander   ( opening

Yuru Camp : Anime Bercerita Tentang Perkemahan

Hallo, di sini aku mau rekomendasi anime yang bagus untuk kalian terutama yang berhubungan tentang kegiatan di alam. Tidak banyak anime yang membahas tentang kegiatan alam, dan aku baru menemukan anime ini. Jika kalian, mengetahui anime yang bertema tentang kegiatan alam lainnya bisa rekomendasikan ke aku di kolom komentar ya.. Anime ini berjudul Yuru Camp, anime yang tayang pada musim dingin pada tanggal 4 Januari sampai dengan 22 Maret 2018. Yuru Camp di produseri oleh  Sotsu, AT-X, Sony Music Communications, MAGES., 81 Produce, BS11, FuRyu, Crunchyroll SC Anime Fund. Di produksi studio C-Station di sutradari oleh Kyougoku Yoshiaki, dengan genre Slice of Life dan Comedy dengan 12 episode dengan ost dibuka oleh Asaka berjudul Shiny days dan ditutup oleh Eri Sasaki berjudul Fuyu Biyori. Sipnosis Liburan yang sempurna untuk sebagian besar gadis  mungkin remaja adalah liburan dengan orang yang mereka cintai, tapi Rin Shima untuk menghabiskan hari liburnya dengan berkemah sendirian di baw

Belajar Science di Anime DR Stone

Hallo teman-teman! Sebelum aku membahas anime jadul (jaman dulu) lagi, aku membahas anime yang aku tonton akhir-akhir ini. Seperti judul yang di atas, aku akan membahas anime DR Stone. Filmnya, rekomen banget karena menurut aku film bergenre Fantasi dan komedi. Biasakan, aku selalu memprediksi anime dengan seri 24 episode akan menjadi anime yang membosankan. Karena, menjelaskan secara ilmiah dan proses juga nama jamur yang beracun dan tidak. Dan ternyata, semua terbantahkan karena ada unsur komedi di anime ini. Awalnya sih, aku ga lihat genrenya apa tahu-tahu ada di laptop aku dan entah kapan aku download ini anime. Karena aku selalu men-download anime berdasarkan rating di myanimelist. Daripada berlama-lama dan kalian akan bosan sama tulisan aku, lebih baik aku langsung menceritakan animenya seperti apa. Sinopsis : 3700 tahun setelah kilatan cahaya misterius mengubah umat manusia menjadi batu, seorang remaja jenius bernama Senku Ishigami bangkit dan menemukan diri

Slam Dunk : Anime Sport Sepanjang Masa

Slam Dunk adalah anime yang membuat aku menjadi lebih bersemangat lagi, sikap pantang menyerah, percaya diri, dan tidak takut kepada musuh membuat aku semakin termotivasi. Walaupun aku jarang sekali suka sama anime sport , entah mengapa jadi suka baik cerita yang didalamnya mengandung komedi dan sedikit romantis.  Anime yang dalam manganya mempunyai jilid 31, animenya 101 episode, dan 4 layar lebarnya yang di karang oleh Takehiko Inoue bercerita tentang Tim Bola Basket dari SMA Shouhoku yang diproduksi oleh TV Asahi dan Toei Animation. Slam Sunk muncul pada manga Shounen Weekly, Di Jepang, komiknya diterbitkan oleh Shueisha dari tahun 1990 hinga 1996, sementara di Indonesia diterbitkan oleh Elex Media Komptindo. Sebelum diterbitkan Elex, komik ini pernah pula diterbitkan oleh Rajawali Grafiti. Sinopsis : Berawal dari Hanamichi Sakuragi yang tidak suka dengan basket karena perempuan ke 50 yang menolaknya, dan mengatakan dia lebih menyukai pria yang suka dengan bas